UPT SDN 07 Mudiak Lawe Berikan Penghargaan “Begini Ceritanya”

Editor : Fauza Afifah

Solok Selatan, (JMG)- Pemerintah Kabupaten Solok Selatan dinas pendidikan pemuda dan olahraga UPT SDN 07 Mudiak Lawe Kecamatan Sungai Pagu, rutin melaksanakan dan menerapkan kedisiplinan baik dari kerapian, kelengkapan berpakaian, maupun jedisiplinan dalam ruang lingkup sekolah.

Yang lebih menarik lagi UPT SDN 07 Mudiak Lawe ini memberikan penghargaan kepada siswa-siswi per kelasnya, dalam mengikuti kegiatan sekolah seperti upacara bendera yang diadakan setiap hari Senin.

Ketika Diwawancarai Kepala Sekolah UPT SDN 07 Mudiak Lawe Nur Utami S.Pd, Senin 26/09/2022. Katakan, untuk lebih memotivasi anak lebih berkarakter dan bersemangat. Setiap senin mana barisan anak-anak yang terlengkap terapi akan diberi penghargaan.

Lebih jelas Nur Utami menuturkan, bahwa ini sudah lama diterapkan dari sebelum-sebelumnya, dengan seperti ini siswa-siswi SDN 07 Mudiak Lawe sudah mulai berkarakter, karena kita mengatasi saling dorong-dorong, ribut.

“Dengan diadakan penghargaan kepada siswa-siswi dapat memotivasi lebih berkarakter, dapat melaksanakan upacara bendera dengan tertib, masuk kedalam kelas dengangan rapi. Dan setiap akhir semester mana kelas yang paling banyak mendapkan penghargaan akan di berikan riword nantinya.”

Seperti senin ini kelas terapi dan terlengkap diberikan kepada kelas IV yang diterima langsung perwakilan kelas saat upacara bendera pagi ini tutur Nur Utami.

Nur Utami berharap kepada siswa-siswi yang telah lulus dari UPT SDN 07 Mudiak Lawe adalah siswa-siswa yang lebih berkarakter, bisa menerapkan moral-moral berpancasila, bertakwa kepada Tuhan yang maha esa, berakhlak mulia, berkebinekaan global, bernaral kritis, mandiri, Gontong royong dan juga lebih kreatif. (Helfi yulinda)

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.